Model Plafon Pvc Kamar Tidur Terbaru 2023

Model Plafon Pvc Kamar Tidur Terbaru 2023

Motif Garis untuk Plafon

Apakah kamu termasuk yang menyukai sedikit variasi, tetapi tak ingin ornamen berlebihan? Jika demikian, kamu bisa mempertimbangkan motif geometris seperti garis untuk motif plafon PVC kamar tidur.

Kamu bisa memasang plafon bermotif garis dengan atau tanpa lis. Jika menginginkan tanpa lis atau garis tepi, kamu bisa menggunakan plafon PVC putih saja dengan bentuk garis-garis satu.

Sementara itu, garis tepi berwarna silver atau abu-abu juga dapat kamu pertimbangkan bila ingin mempertegas motif plafon.

Di samping untuk kamar, plafon PVC bermotif garis juga cocok untuk dipasang pada bagian luar rumah, misalnya di beranda. Adanya plafon yang terlihat mengilap dengan motif garis tentu membuat hunianmu tampak makin indah.

Plafon PVC Motif Gelombang

Bagian pinggir plafon tidak harus selalu garis lurus. Anda juga bisa menggunakan motif gelombang untuk menghadirkan kesan unik tanpa harus terlihat berlebihan.

Selain garis-garis yang bergelombang, tambahkan juga lampu berwarna lembut seperti kuning. Tempatkan lampu mengikuti gelombangnya agar kelihatan lebih estetik.

Untuk mengaplikasikan model ini secara maksimal, pastikan Anda menggunakan jasa renovasi kamar tidur yang terpercaya agar memperoleh hasil terbaik!

Model Plafon Minimalis

Sumber: Mirach Interior

Bagi beberapa orang, cahaya lampu yang terlalu terang menyulitkan untuk beristirahat. Namun, tak semua orang bisa beristirahat di tengah suasana ruangan yang benar-benar gelap. Sebagai solusinya, kamu perlu menciptakan suasana kamar tidur yang temaram.

Sayangnya, plafon berbahan PVC memiliki karakter yang mengilap sehingga akan tampak cukup silau ketika terkena sinar lampu.

Apabila kamu menghadapi persoalan di atas, cobalah terapkan desain plafon PVC kamar tidur minimalis dengan indirect light atau lampu tersembunyi seperti pada gambar.

Ruangan dengan pencahayaan yang tidak terlalu banyak akan membuatmu lebih cepat tertidur. Selain itu, kesan lega dan lapang pada desain kamar tidur minimalis juga bisa membantumu beristirahat dengan maksimal.

Baca juga: Desain Kamar Mandi Minimalis: Nyaman Sekaligus Fungsional

Model Plafon PVC Terbaik untuk Kamar Tidur

PVC (Polyvinyl Chloride) adalah salah satu bahan plafon yang paling populer. Jenis plafon ini berbeda dengan plafon berbahan GRC atau gipsum yang cenderung monoton.

Selain tahan panas, plafon PVC tersedia dalam berbagai bentuk dan corak. Berikut adalah beberapa model plafon PVC kamar tidur yang kami rekomendasikan:

Plafon PVC Minimalis dengan Lampu

Rekomendasi plafon PVC minimalis berikutnya adalah model dengan aksen lampu.

Plafonnya sendiri tidak perlu diberi motif, cukup polos saja. Anda bisa menggunakan lampu yang menghiasi tepian plafon seperti contoh pada gambar.

Aplikasikan warna-warna netral seperti abu-abu atau putih pada plafon, lalu kombinasikan dengan lampu berwarna lembut seperti kuning.

Model ini akan membuat kamar tidur bernuansa modern tetapi simpel dan tidak berlebihan.

Ide Model Plafon PVC Kamar Tidur Terbaru

Sumber: Holly Blue Interio

Berbeda dengan plafon gypsum, plafon PVC relatif lebih mudah dibentuk. Karena itu, kamu bisa mempertimbangkan aneka model plafon PVC kamar tidur terbaru di bawah ini!

Daftar harga plafon pvc kamar tidur terbaru Desember 2024

Wallpaper Stiker Plafon Atap Rumah Motif Awan Dekorasi Kamar Tidur Ruang Tamu Bahan Pvc Ukuran 10 Meter Sudah Ada Lem Perekat

Wallpaper Dinding Dekorasi Kamar Tidur Ruang Tamu Motif Bunga Mawar Stiker Pvc Per Meter Sudah Ada Lem Pelapis Kayu Plafon Triplek Furniture Rumah

Belanja di App banyak untungnya:

Model Plafon PVC Kamar Tidur 3×3 Meter

Ukuran 3×3 meter bukanlah ukuran yang cukup luas untuk kamar tidur. Maka dari itu, kamu perlu menentukan desainnya dengan cermat agar ruangan tak terlihat makin sempit.

Salah satu yang perlu kamu perhatikan adalah model plafon. Untuk model plafon 3×3 meter, kamu sebaiknya tidak menerapkan motif atau bentuk yang bermacam-macam.

Jika memungkinkan, pasanglah plafon dengan luas seukuran ruangan agar tidak terlalu banyak garis pembatas yang membuat ruangan tampak makin kecil.

Sebagai titik fokus desain, kamu bisa memasang lampu dengan bentuk minimalis di tengah plafon.

Baca juga: 9 Model Plafon Ruang Tamu Sederhana yang Menginspirasi

Plafon PVC Minimalis dengan Garis

Model ini sangat cocok diaplikasikan pada desain rumah minimalis. Seperti yang terlihat pada gambar, plafonnya menggunakan bentuk persegi panjang.

Aksen yang digunakan hanya garis saja dan dibuat berjajar, serta tidak ada yang melintang.

Walaupun aksennya hanya terdiri dari garis, susunan yang rapi membuat plafonnya tetap terlihat estetik. Cukup gunakan warna putih sebagai dasar, sedangkan aksen garisnya menggunakan warna hitam.

Plafon PVC Motif Bunga

Anda ingin menggunakan motif sederhana tapi cantik? Gunakan saja motif bunga. Tidak perlu wujud bunga seutuhnya, cukup kelopaknya saja.

Model plafon ini menggunakan bentuk standar persegi panjang, lalu bagian dalamnya diisi dengan motif bunga.

Anda dapat mengaplikasikan warna coklat pada tepian plafon, sedangkan bagian motif bunganya cukup gunakan warna putih saja.